Home » Kongkow » Bahasa Inggris » Simbol Matematika Dalam Bahasa Inggris

Simbol Matematika Dalam Bahasa Inggris

- Kamis, 17 Juni 2021 | 15:00 WIB
Simbol Matematika Dalam Bahasa Inggris

Dalam matematika sering digunakan simbol-simbol yang umum dikenal oleh matematikawan. Sering kali pengertian simbol ini tidak dijelaskan, karena dianggap maknanya telah diketahui. Terdapat simbol tambah kurang, kali, bagi dan yang lainnya.
Pada kesempatan kali ini akan membahas tentang cara membaca simbol matematika dalam bahasa Inggris. Langsung saja kita simak berikut ini.
Simbol dan arti:
• (+) ; plus : tambah
• (-) : minus ; kurang
• (x) atau (*) : times : kali
• (÷) atau (/): divided by : bagi
• (=) : equals : sama dengan
• (<) : is less than : lebih kecil dari
• (<) : is less than : lebih kecil dari
• (≤) : is less than or equal to : lebih kurang atau sama dengan
• (≥), lebih besar atau sama dengan, is greater/more than or equal to
• (≠) : tidak sama dengan, is not equal to
________________________________________
Contoh:
• (+) ; plus : tambah
Contoh :
3 + 5 : three plus five: tiga tambah lima
10 + 5: ten plus five : sepuluh tambah lima
• (-) : minus ; kurang
Contoh :
8 – 1 : eight minus one : delapan kurang satu
35 – 10 : thirty five minus ten : tiga puluh lima kurang sepuluh
• (x) atau (*) : times : kali
Contoh:
7 x 2 : seven times two: tujuh kali dua
• (÷) atau (/): divided by : bagi
Contoh:
10 ÷ 1 : ten divided by one ; sepuluh dibagi satu
• (=) : equals : sama dengan
Contoh:
10 + 2 = 8 : ten plus two equals eight : sepuluh tambah dua sama dengan delapan
• (<) : is less than : lebih kecil dari
Contoh:
10 < 15>) : is greater than : lebih besar dari
Contoh:
15 > 8 : fifteen is greater than eight : lima belas lebih besar dari delapan,
• (≤) : is less than or equal to : lebih kurang atau sama dengan
Contoh :
4+ 1 ≤ 6 : four plus one is less than or equal to six : empat tambah satu lebih kurang atau sama dengan enam
• (≥), lebih besar atau sama dengan, is greater/more than or equal to
Contoh:
5 + 7 ≥ 10 : five plus seven is greater than or equal to ten : lima tambah tujuh lebih besar atau sama dengan sepuluh
• (≠) : tidak sama dengan, is not equal to
Contoh:
13 ≠ 17 thirteen is not equal to seventeen : thirteen tidak sama dengan seventeen.
Demikian yang dapat di sampaikan semoga dapat bermanfaat dan dijadikan bahan belajar bahasa Inggris bagi sobat semua.

Sumber :
Cari Artikel Lainnya