Home » Kongkow » Video » Cara Menghitung Perkalian Cepat 7 Detik u Akar Pangkat 3 Kubik

Cara Menghitung Perkalian Cepat 7 Detik u Akar Pangkat 3 Kubik

- Kamis, 16 April 2020 | 09:02 WIB

Bilangan pangkat tiga adalah bilangan yang dikalikan dengan bilangan itu sendiri berturut-turut sebanyak 3 kali. Sedangkan bilangan kubik adalah hasil bilangan yang dipangkatkan tiga.

Sedangkan akar pangkat tiga dari suatu bilangan merupakan operasi kebalikan dari bilangan pangkat tiga. Akar pangkat tiga suatu bilangan dilambangkan dengan 3√...

Untuk lebih jelasnya bisa simak video Cara Menghitung Perkalian Cepat 7 Detik untuk Akar Pangkat 3 Kubik berikut

Cari Artikel Lainnya